Selain foto, kupikir video salah satu cara untuk mengabadikan kenangan. Bedanya, foto menampilkan gambar tidak bergerak. Sedangkan video menangkap satu kenangan yang bergerak selama beberapa saat. Ia merekam suasana, suara, dan gerak. Seperti itu yang saya lakukan untuk menyimpan beberapa kenangan yang saya lakukan bersama Ara. Memotretnya dan memvideokannya. Sayang video kadang tidak memberikan kualitas yang baik. Karenanya jarang saya lakukan. Soalnya teknologi yang saya pakai hanyalah video kamera handphone dengan segala keterbatasannya. Inilah beberapa video milik Ara.
Sumber : Athens News Sepasang sepatu menggantung lunglai di tiang listrik. kabel listrik tempatnya bergantung kokoh tak ingin melepaskan sepatu itu menghujam bumi. Pertama kali tiba di Athens, saya cukup heran dengan sepatu-sepatu yang tergantung di kabel-kabel listrik itu. Kutanya ke seorang teman bule tapi ia tak memberi jawaban yang memuaskan. Kupikir sepatu-sepatu itu dilempar begitu saja karena sudah dirusak atau tidak dipakai. Atau asumsiku yang lain adalah sepatu itu milih olahragawan yang berhenti dari profesi dan memilh menggantung sepatu. seperti pemain sepakbola. Tapi sepertinya asumsi olahragawan itu tidak benar, karena sepatu-sepatu yang menggantung di tiang listrik cukup mudah ditemukan. Jalan-jalanlah di seputaran Athens dan kau akan mendapati sepatu-sepatu menggantung di tiang listrik. Uniknya sepatu yang digantung itu hanyalah sepatu-sepatu kets. Fenomena ini disebut Shoefiti dan terjadi diberbagai tempat di Amerika. Nyatanya bukan hanya saya saja yang penasar
melihat video mu sayang,cepat besar kau nak
ReplyDeletemkasih tante dewi
DeletePgen nulis surat lg.... review video saras
Deletesilakan..nanti Ara blogwalking :)
Delete